Prosedur Pemilihan Program Pembelajaran Komputer dan Internet

Nama: Meipasari nur khotifah

Kelas :C

Npm: 2011010092


A. Kriteria Pemilihan Media

Dinamika pendidikan mengalami proses
perbaikan terus menerus dibarengi dengan
kemajuan teknologi dan komunikasi. Proses pembelajaran digiring ke arah keaktifan siswa untuk mendapatkan hasil yang optimal.Pelaksanaan kegiatan pendidikan dan pengajaran semakin menuntut digunakannya media pendidikan yang bervariasi.Belajar adalah proses internal dalam diri manusia.Guru bukanlah satu-satunya sumber belajar, namun merupakan salah satu komponen dari sumber belajar.Pembelajaran PAIKEM (Aktif, Interaktif, Kreatif, 
Effective, Menyenangkan)

Dalam memilih suatu media untuk digunakan dalam pengajaran, setidaknya memperhatikan faktor-faktor lain. Zainal Arifin dan Adhi Setiyawan 2012; 129 mengatakan kriteria pemilihan media antara lain :
a. Ketepatannya dengan tujuan pengajaran. Media pengajaran dipilih atas dasar tujuan-tujuan instruksional SKKD dan RPP dan mendukung isi bahan pengajaran.
b. Keterampilan guru dalam menggunakannya. Secanggih apapun sebuah media apabila tidak mampu menggunakannya maka media tersebut tidaklah memiliki arti.
c. Kemudahan memperolehnya. Artinya media yang diperlukan mudah diperoleh, setidaknya mudah dibuat oleh guru. 
d. Tersedia waktu untuk menggunakannya, sehingga media tersebut dapat bermanfaat bagi siswa selama pengajaran berlangsung. 
e. Memilih media pembelajaran harus sesuai dengan taraf berfikir siswa, sehingga makna yang terkandung didalamnya dapat dipahami oleh siswa. 

B. Media pembelajaran berbasis komputer

Dewasa ini komputer memiliki fungsi yang berbeda-beda dalam bidang pendidikan dan latihan komputer berperan sebagai manajer dalam proses pembelajaran yang dikenal dengan nama computer managed  instruction CMI ada pula peran komputer sebagai pembantu tambahan dalam belajar pemanfaatannya meliputi penyajian informasi isi materi pelajaran latihan atau keduanya modus ini dikenal sebagai computer assisted instruction CAI.CAI mendukung pengajaran dalam latihan tetapi ia bukanlah penyampai utama materi pelajaran.
Arsyad Azhar mengatakan bagian pesan dan informasi dalam CAI terdiri dari tutorial terprogram,tutorial intelijen,drill,praktice,dam simulasi. Tutorial terpgroman adalah perangkat tayangan baik statis maupun dinamis yang telah lebih dulu diprogramkan.Secara berturut seperangkat kecil informasi ditayangkan yang diikuti dengan pertanyaan jawaban siswa dianalisis oleh komputer dan berdasarkan hasil analisis itu umpan balik yang yang 30 sesuai manfaat program akan tampak jika menggunakan komputer teknologi komputer untuk bercabang dan interaktif.Tutorial intelijen berbeda dengan tutorial terprogram karena jawaban komputer terhadap pertanyaan siswa dihasilkan oleh intelejensia sosial bukan jawaban-jawaban yang terprogram yang lebih dahulu disiapkan oleh perancang pelajaran dengan demikian ada dialog dari waktu ke waktu antara siswa dan komputer baik siswa dan komputer dapat bertanya atau mencari jawaban. Drill and practice digunakan dengan asumsi bahwa suatu konsep atau aturan kaidah atau prosedur telah diajarkan kepada siswa. Program ini menuntut siswa sebagai serangkaian contoh meningkatkan kemahiran menggunakan keterampilan hal terpenting adalah memberikan penguatan secara konstan terhadap jawaban yang benar. Komputer dengan sabar memberikan latihan sampai suatu konsep benar-benar dikuasai sebelum pindah ke konsep lainnya. ini merupakan salah satu kegiatan yang amat efektif apabila pembelajaran itu memerlukan pengulangan untuk mengembangkan keterampilan atau mengingat dan menghafal fakta atau informasi.
Menurut Hujair AH sanaky mengatakan kelebihan dan kekurangan komputer sebagai media pembelajaran adalah sebagai berikut:

1. Kelebihan komputer sebagai media pembelajaran
a kelebihan komputer satu komputer memungkinkan pembelajaran dapat belajar sesuai dengan kemampuan dan kecepatan dalam memahami pengetahuan dan informasi yang ditayangkan.
b. pengguna komputer dalam proses belajar membuat pembelajaran dapat melakukan kontrol terhadap aktivitas belajar.
c. pengguna komputer dalam lembaga pendidikan jarak jauh memberikan keleluasaan terhadap pembelajaran untuk menentukan kecepatan belajar dan memilih urutan kegiatan pembelajaran sesuai kebutuhan.
d.kemampuan komputer untuk menayangkan kembali informasi yang diperlukan oleh pemakainya diistilahkan dengan komputer dan membantu pembelajaran yang mempunyai kecepatan belajar lampat.
e.komputer dapat menciptakan iklim belajar yang efektif bagi pembelajar yang lambat slow learner tetapi juga dapat membantu dan efektivitas belajar bagi pembelajaran lebih cepat fast learner.

2. Hambatan komputer sebagai media pembelajaran
a. hambatan dana
b. ketersediaan piranti lunak dan keras komputer 
c. keterbatasan pengetahuan teknis dan teoritis dan penerimaan terhadap teknologi 
d. dana bagi penyedia komputer dengan jaringan cukup mahal demikian pula untuk piranti lunak dan keras nya.

C. Media pembelajaran berbasis Internet

Pemanfaatan internet sebagai media pembelajaran mengkondisikan siswa untuk belajar secara mandiri.Siswa dapat mengakses secara online dari berbagai 
perpustakaan, museum, database, dan mendapatkan sumber primer tentang berbagai peristiwa sejarah, biografi, rekaman, laporan, data statistik. Siswa dapat berperan sebagai seorang peneliti, 
menjadi seorang analis, tidak hanya. konsumen informasi saja. Macam media berbasis internet: email, chatting, 
video/teleconference, blog, e-learning, web, dll.

1. Kelebihan Internet dalam pendidikan
Dimungkinkan terjadinya distribusi pendidikan ke semua penjuru tanah air dan kapasitas daya tampung yang tidak terbatas karena tidak memerlukan ruang kelas. Proses pembelajaran tidak terbatas oleh waktu seperti halnya tatap muka biasa. Pembelajaran dapat memilih topik atau bahan ajar yang sesuai dengan keinginan dan kebutuhan masing-masing. Lama waktu belajar juga tergantung pada kemampuan masing-masing pembelajar/siswa. Adanya keakuratan dan kekinian materi pembelajaran. Pembelajaran dapat dilakukan secara interaktif, sehingga menarik 
pembelajar/siswa dan memungkinkan pihak berkepentingan (orang tua siswa maupun guru) dapat turut serta menyukseskan proses pembelajaran, dengan cara mengecek tugas-tugas yang dikerjakan  siswa secara on-line.

2.Kekurangan Internet dalam pendidikan
Kesehatan mata terganggu. Karena sering menggunakan internet, baik lewat ponsel, PC ataupun laptop secara tidak langsung mata dipaksa berakomodasi. 


DAFTAR PUSTAKA
https://textid.123dok.com/document/eqooegrjq-kriteria-pemilihan-media-media-pembelajaran-berbasis-komputer.html
http://staffnew.uny.ac.id/upload/132318574/pendidikan/PPt+media+bahan+1.pdf
http://rosarahmatika.blogspot.com/2016/02/keuntungan-dan-kerugian-internet-dalam.html?.
https://images.app.goo.gl/V98QFks6DmmJPo9s7
https://images.app.goo.gl/w1hr6rksdJWY3AFp9

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pengembangan Program Pembelajaran Komputer Menggunakan Microsoft Power Point

Prosedur Pengembangan Program Pembelajaran Komputer dan Internet

Aplikasi Program Presentasi Microsoft Excel Dalam Pembelajaran